Jadwal MotoGP Catalunya 2019

Balap MotoGP seri ke seri ke-7 akan berlangsung di Circuit de Barcelona-Catalunya, Spanyol. Dimana rangkaian aktivitas balapan akan dimulai dengan sesi Free Practice pada Jumat, 14 Juni dan ditutup dengan race pada Minggu, 16 Juni 2019.

Klasemen Lengkap MotoGP 2017, setelah seri Catalunya

Balap MotoGP telah menyelesaikan seri ketujuh, dimana balapan berlangsung di Circuit de Barcelona-Catalunya, Spanyol. Hasil balapan pada Minggu, 11 Juni 2017 menetapkan Pembalap Ducati – Andrea Dovizioso sebagai pemenang, disusul Marc Marquez dan Dani Pedrosa (Honda Repsol) di posisi kedua dan ketiga.

Pedrosa start terdepan di GP Catalunya, Rossi ketiga belas

Pembalap Honda Repsol – Dani Pedrosa mencatatkan namanya sebagai peraih pole position GP Catalunya, Sabtu 10 Juni 2017. Raihan ini menjadikan Pedrosa telah mengoleksi dua kali pole sampai dengan seri ke tujuh MotoGP musim 2017. Sebelumnya, pembalap kelahiran Sabadell itu meraih pole position di GP Jerez.

Jadwal MotoGP Catalunya 2017

Seri ketujuh MotoGP musim 2017 kembali ke dataran Spanyol, dimana balapan akan berlangsung di Sirkuit Gran Premi Monster Energy de Catalunya, Minggu 11 April 2017. Di sirkuit Barcelona ini, musim lalu Valentino Rossi menjadi yang tercepat, disusul duet Honda Repsol – Marc Marquez dan Dani Pedrosa, masing-masing di posisi kedua dan ketiga.