All New NMAX 155 Connected Motor Terbaik Tahun 2020

All New NMAX 155 Connected meraih gelar prestisius tahun ini! Setelah dinobatkan sebagai “Bike of The Year” pada gelaran Otomotif Award 2020, kini skutik premium Yamaha itu kembali meraih gelar bergengsi yaitu “Motorcycle of The Year” dan “Best Skutik di kelas 150cc” di ajang penghargaan GridOto Award 2020 yang berlangsung pada Selasa, 15 Desember 2020, di Jakarta.

Tips Menaklukkan Jalur Offroad Tanjakan atau Turunan

Untuk menaklukan lintasan alam yang menantang, diperlukan sepeda motor yang memiliki performa yang baik. Dengan berkendara Yamaha WR 155 R sudah tidak perlu diragukan lagi tentang kehandalannya. Namun, agar riding makin asyik, ada teknik-teknik dari Yamaha Riding Academy (YRA) yang dapat dipelajari dan diperhatikan saat berkendara di jalur off road.