Galang Hendra finis 5 Besar di WSSP300 Imola

Setelah mengalami balapan sulit di dua seri sebelumnya, pembalap Tim Yamaha bLU cRU Challenge – Galang Hendra akhirnya mendulang poin, sekaligus berhasil finis di posisi kelima di balapan World Supersport 300 Imola-Italia, pada Minggu, 13 Mei 2018.