Kominfo Wajibkan Registrasi Ulang Nomor Telepon Seluler sebelum 28 Februari 2018
Mungkin anda pernah menerima SMS yang berisi “Per 31Okt17, pelanggan wajib registrasi ulang nomor prabayar dengan validasi Nomor Induk Kependudukan dan No. KK,” dengan pengirim KOMINFO.