‘Meriahnya’ muatan si Bajai
Di Indonesia, Bajai banyak kita jumpai di jalur-jalur tertentu di Jakarta. Kendaraan roda tiga ini biasa digunakan untuk mengantar penumpang bahkan barang belanjaan. Saat ini Bajai telah mengalami perubahan sistem bahan bakar. Terbaru menggunakan Bahan Bakar Gas (BBG) biasanya Bajai tersebut berwarna biru, namun masih banyak pula Bajai lama yang menggunakan Bahan Bakar Minyak (BBM).
Nampak si Bajai membawa muatan yang ‘meriah’ melebihi kapasitasnya.